Resume Materi : Digital portofolio untuk generasi Rahmatan lil alamin Unusa
the industrial revolution 4.0
dampak dari perkembangan zaman adalah kita dipaksa oleh untuk menggunakan segala kecanggihan teknologi. Segala teknologi dan segala kecanggihannya membuat zaman kita dipenuhi dengan kegiatan yang dibantu oleh kecerdasaan buatan. teknologi dan inovasi berkembang lebih cepat daripada manusia. Anggaplah AI sebagai asisten kita atau teman kita untuk membantu segala kegiatan kita bukan musuh.
konsekuensinya adalah dunia akan menjadi digital.
digital portofolio harus disiapkan lebih awal untuk mengahadapi dunia kerja. Dimulai dengan blog/website, sosmed dll.
pentingnya menggunakan website/blog:
1. dengan blog/web anda bisa melakukan customize desIgn sesuai dengan yang anda kehendaki
2. dapat menghubungi dengan media sosial ataupun pihak ketiga di dalam blog kita
3 portofolio anda akan masuk dalam pencarian google dengan memaksimalkan SEO
4. Anda bisa menambahkan media yang sudah anda buat dengan berbagai versi
5. Mendokumentasikan hasil karya dan pengalaman yang sudah pernah diraih dengan versi bermacam-macam
bagaimana membangun portofolio kita :
1. tentukan arah hidup
2. tentukan skill anda
3. kembangkan skill anda
4. perbanyak latihan dan proyek
5. buat portofolio menggunakan blog/web
6. Update dan percantik blog/web anda
Moderator: Difran Nobel Bistara, S.Kep.,Ns., M.Kep
Pemateri: Mursyidul Ibad, S.KM., M.Kes - Koor. Tim Pengembangan dan
Penyelarasan Website Unusa
- Website : https://unusa.ac.id/
- Facebook : https://www.facebook.com/unusaofficialfb
- Instagram : https://www.instagram.com/unusa_official/
Baca Blog teman saya : Imellia Putri Novita